2023 Kemarau Kering Selimuti Indonesia, Awas Karhutlah

Senin 30-01-2023,09:39 WIB
Reporter : Mustofa
Editor : Mustofa

Prakiraan BMKG ini disambut cepat Pemerintah Kabupaten OKU. Ya, PJ Bupati OKU H Teddy Meilwansyah langsung menginstruksikan kecamatan untuk mengantisipasi Karhutlah. Khususnya daerah rawan Karhutlah. 

BACA JUGA:Ada Apa Polisi kunjungi Rutan Negara Kelas II B Baturaja?

“Jangan membuka hutan dengan cara membakar, “ Pesannya, saat Musrenbang di Kecamatan Lengkiti. 

Pihaknya menerima pemberitahuan BMKG, bahwa  pada Maret hingga Oktober 2023 memasuki kemarau panjang, termasuk di Kabupaten OKU. 

BACA JUGA:Waduh, BMKG Sebut Wilayah IKN Rawan Gempa

Di Kabupaten OKU hanya Kecamatan Lubuk Raja yang tidak tercatat kasus Karhutlah. Sementara dua belas kecamatan lainnya berpotensi Karhutlah. *

BACA JUGA:Program Pemutihan Pajak Kendaraan, Sumsel ?

Dua belas kecamatan yang rawan Karhutlah di Kabupaten OKU. 

1. Kecamatan Lengkiti

2. Kecamatan Sosoh Buay Rayap.

3. Kecamatan Semidang Aji.

4. Kecamatan Pengandonan

5. Kecamatan Muara Jaya

6. Kecamatan Ulu Ogan.

7. Kecamatan Baturaja Barat

8. Kecamatan Baturaja Timur

Kategori :