Mutt Motorcicle Resmi Hadir di Indonesia, Gabungkan Nuansa Klasik dan Modren dengan Harga Terjangkau
OTOMOTIF - OKES.NEWS- Kehadiran Mutt Motorcicle menambah deretan persaingan motor baru berbasic klasik di Indonesia.
Bagaimana tidak, Pabrikan motor kustom Mutt Motorcicle asal Birmingham, Inggris itu telah mengembangkan usahanya ke Indonesia. Salah satunya ialah Mongrel 125 2023
Tujuan hadirnya motor Mutt Motorcicle Mongrel 125 2023 bertujuan untuk mengahdirkan motor yang mudah untuk dikendarai dan juga mudah dalam perawatannya.
Selain itu, Mutt motorcicle Mongrel 125 2023 juga berfokus pada mesin custom bergaya clasik yang merupakan ciri khas pabrikan asal Ingris tersebut.
Berikutnya, seperti dilansir okes.news dari otomotif menyebutkan bahwa hadirnya Mutt motorcicle Mongrel 125 2023 untuk memenuhi penggemar motor retro yang memiliki kapasitas mesin kecil tanpa harus mengeluarkan biaya modifikasi lagi.
Saat ini ada 9 varian Motor Mutt motorcicle yang ada namun baru sebagian yang bisa dijual di Indonesia. Mongrel 125 2023
Penasaran bagaimana bentuk dari Motor keluaran Mutt motorcicle Mongrel 125 2023 , Simak selengkapnya disini:
MUTT MOTORCYCLES Mongrel 125 2023
Mongrel menjalankan roda 18 "depan dan belakang dengan pelek satin yang sepenuhnya gelap dan jari-jari dengan ban gaya vintage chunky 4.10x18. Kekuatan tenaga mesin dengan sentuhan manual Gear 4 tak.
Ekstra lebar dan pelek memberi Mongrel sikap agresif yang halus
Bar hitam lebar rendah dan pegangan berlian coklat memungkinkan Anda untuk berjongkok di atas tangki di kursi cokelat garis ramping.