Siswa - siswi SD Negeri 11 OKH Laksanakan Imunisasi BIAN

Siswa - siswi SD Negeri 11 OKH Laksanakan Imunisasi BIAN

OKES CO ID OKU Imunisasi merupakan proses untuk membuat seseorang menjadi imun atau kebal terhadap suatu penyakit Proses ini dilakukan dengan pemberian vaksin yang merangsang sistem kekebalan tubuh agar kebal terhadap penyakit Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN merupakan salah satu sasaran dari program imunisasi dengan sasaran siswa I SD Seperti yang dilakukan oleh SD Negeri 11 OKU yang bekerjasama dengan UPTD Puskesmas Kemalaraja yang mengadakan BIAN Adapun yang merupakan sasaran untuk pemberian BIAN campak Rubella yaitu seluruh anak dari usia 9 bulan 12 tahun Kita sangat mengapresiasi kegiatan tersebut dalam hal ini peserta didik antusias dalam Pelaksanaan BIAN begitupun dengan orang tua mereka mendukung atas kegiatan tersebut Apalagi ini dalam rangka melindungi anak Indonesia dari penyakit penyakit yang dapat di cegah dengan imunisasi dan sebagai upaya percepatan dari ketertinggalan imunisasi rutin pada anak selama masa pandemi covid 19 Yang mendapatkan imunisasi BIAN ini seluruh siswa SD N 11 OKU ungkap Hj Maryani SPd SD MPd Kepala SDN 11 OKU Maryani juga menjelaskan sebelumnya kita sudah menginfokan kepada orang tua dan siswa dimana hal hal yang perlu dipersiapkan oleh sasaran BIAN campak Rubella yaitu fotocopy KK dan No HP wa yang aktif Nanti mereka akan di data dan bagi yang belum sempat datang ke sekolah agar orangtua mengajak anaknya untuk ke Puskesmas Kemalaraja dengan membawa berkas yang telan di siapkan pungkasnya jpn

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: