Plh Bupati OKU Tinjau Vaksin Anak Usia 6 - 11 Tahun di Kecamatan Lubuk Raja

Plh Bupati OKU Tinjau Vaksin Anak Usia 6 - 11 Tahun di Kecamatan Lubuk Raja

OKES CO ID OKU Hari kedua pelaksanaan vaksinasi anak usia 6 11 tahun di Kecamatan Lubuk Raja hari ini ditinjau Plh Bupati OKU H Edward Chandra di SD Negeri 30 OKU yang sudah dijadwalkan petugas kesehatan Usai membuka Kejuaraan Pencak Silat IPSI Lubuk Raja Cup I yang dilaksanakan di Padepokan PSHT Desa Marta Jaya Edward Candra bersama rombongan bertolak ke Desa Batumarta I unit I untuk meninjau langsung pelaksanaan vaksin usia 6 11 di SD Negeri 30 OKU 140 siswa SD Negeri 30 OKU menerima suntikan vaksin oleh tim vaksinator Kecamatan Lubuk Raja yang disaksikan langsung oleh Plh Bupati OKU didampingi Camat Lubuk Raja Khairuddin Albar Kodim dan Polsek Lubuk Raja Dimulai sejak Senin kemarin vaksin sudah mencapai 22 persen dari target lebih kurang 40 000 anak penerima vaksin ucap Edward saat dibincangi usai melihat siswa vaksin Hari ini di salah satu sekolah di Kecamatan Lubuk Raja yaitu di SD Negeri 30 OKU Vaksinasi di sekolah ini sesuai target Kita lihat orang tua mendampingi anaknya sangat antusias Ada 1 dan 2 siswa yang belum berani divaksin namun setelah dibujuk akhirnya mau divaksin karena temen teman lainnya sudah vaksin ungkap Edward Edward berharap akhir Januari 2022 vaksinasi anak usia 6 11 tahun tuntas Pasalnya dari tinjauan selama ini tidak ada kendala Tenaga kesehatan siap sekolah siap guru siap orang tua siap dan anak anaknya juga sudah siap pungkasnya sig

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: