Tim Gabungan Amankan Rhoma Irama

Tim Gabungan Amankan Rhoma Irama

--

 

Untuk itu, pihaknya akan menempatkan personel di penggal-penggal jalan menuju Tanjung Senai

bersama petugas dari Dishub, Satpol PP dan Kodim OKI-OI.

 

 

 

"Harapan kita dengan sinergitas dan kolaborasi dalam pengamanan tersebut perayaan HUT

Kabupaten Ogan Ilir ke-19 di wilayah hukum Polres Ogan Ilir berjalan lancar, serta Kamtibmas dan

Kamseltibcarlantas tetap aman kondusif," harapnya.

 

 

 

Terpisah, Sekretaris Umum Pelaksana HUT Kabupaten Ogan Ilir ke-19, Sunarto mengungkapkan,

penonton yang hadir menyaksikan penampilan Rhoma Irama pada acara Pesta Rakyat di Tanjung

Senai Indralaya diprediksi akan mencapai 15.000 orang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://sumeks.disway.id/