Tutorial Gusion Combo Skill Untuk Pemula Pahami Cara Combo Biar Jago!

Tutorial Gusion Combo Skill Untuk Pemula Pahami Cara Combo Biar Jago!

--

GAME- OKES.NEWS - Gusion merupakan salah satu hero role assasin yang masih masuk ke dalam hero dengan damage yang mematikan.

Mempunyai kecepatan gerakan yang sangat fleksibel Gusion menjadi hero pilihan para player Mobile Legends Untuk melakukan carry team.

Kecepatan gerakan ini di dapatkan dengan menggunakan combo skill yang dilakukan secara cepat atau disebut fast hand.

Kali ini gappermind membagikan cara combo skill gusion agar fast hand untuk pemula.

Gusion merupakan assasin yang sangat bergantung pada skill seperti pada hero assasin kebanyakan.

Kemampuan skill mematikan gusion ini didapatkan dengan menggunakan combo seperti skill 1 - 3 - 2 - 1 - 2 - 3 kalian harus menghapalkan combo yang diberikan ini untuk melakukan damage pada musuh.

BACA JUGA:Rekomendasi Ponsel Harga 1 Jutaan 2023 Terbaru! COCOK UNTUK ANAK

Ada juga combo yang biasanya dipakai yaitu 2 - 3 - 2 - 1 - 2 - 3 ini dalam keadaan war sangat berguna selama dagger gusion terkena musuh.

Dengan combo ini kalian harus memperhatikan arah dagger (efek dari skill gusion) sepersekian detik agar damage yang dihasilkan lebih maksimal.

Ingatlah jika gusion ini sangat memerlukan skill 1 yang terkena kepada musuh, jika tidak terkena maka semua skill combo gusion akan sia-sia.

Gusion ini sangat memerlukan level 4 agar skill 3 nya terbuka, kenapa harus membuka skill 3 ? karena gusion membutuhkan nya untuk memaksimalkan skill 2 nya.

BACA JUGA:ZTE Nubia Red Magic 8 Pro Hp Gaming, Spek Dewa, Intip Spesifikasinya!

Memainkan Gusion dikatakan gappermind biasanya menggunakan starlium scythe atau genius wand dan glowing wand. Lalu di mid game kalian dapat membeli item penetration magic.

Dalam bermain Gusion inti dari permainan untuk pemula adalah skill 1 yang terkena musuh agar combo bisa berjalan. (gus)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: