Noda Kuning Menjengkelkan di Pakaian, Efektif Hilang dengan Bahan Rumahan

Noda Kuning Menjengkelkan di Pakaian, Efektif Hilang dengan Bahan Rumahan

Ilustrasi noda kuning di baju-Istimewa-

Ulangi langkah-langkah di atas jika noda belum hilang sepenuhnya.

2. Cuka Putih:

Rendam pakaian putih yang terkena noda kuning dalam campuran air dan cuka putih dengan perbandingan 1:1 selama 30 menit.

Kucek noda dengan tangan, lalu cuci seperti biasa.

Jika noda masih terlihat, coba oleskan cuka putih langsung pada noda sebelum dicuci.

3. Lemon:

Potong lemon menjadi dua bagian dan peras airnya.

Oleskan air lemon pada noda kuning dan diamkan di bawah sinar matahari selama 1 jam.

Bilas dengan air bersih dan cuci seperti biasa.

BACA JUGA:Game Terbaru akan Menyapa Para Pemain Nintendo Switch! Luigi's Mansion 2 HD akan Hadir Bulan Juni 2024

4. Aspirin:

Hancurkan 2 tablet aspirin tanpa lapisan dan campurkan dengan sedikit air hingga menjadi pasta.

Oleskan pasta pada noda kuning dan diamkan selama 30 menit.

Bilas dengan air bersih dan cuci seperti biasa.

5. Garam:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: