Ketua Pengadilan Negeri OKU Berganti, Dijabat Kartini Masa Kini

Sabtu 26-06-2021,12:17 WIB

okes co id Pucuk pimpinan Ketua Pengadilan Negeri Baturaja berganti dari Agus Safuan Amijaya SH MH kini dijabat Halida Rahardhini SH MHum Pisah sambut pucuk pimpinan Ketua Pengadilan Negeri Baturaja ini dilaksanakan semalam di Pendopo Rumah Dinas Bupati OKU Jumat 25 6 Mantan Ketua Pengadilan Negeri Baturaja Agus Safuan Amijaya SH MH dalam sambutannya mengucapkan banyak terima kasih kepada Forum Komunikasi Pimpimpin daerah Forkopimda atas kerjasamanya selama ini Selama menjabat kurang lebih 1 tahun 6 bulan bertugas di Pengadilan Negeri Baturaja Kabupaten OKU sampai saat ini terjalin hubungan yang harmonis dan bersinergi Selama bertugas di Kabupaten OKU saya dan keluarga mengucapkan permohonan maaf yang sebesar sebesarnya dan pada Ketua Pengadilan Negeri yang baru saya ucapkan selamat datang dan semoga Pengadilan Negeri Baturaja akan lebih baik lagi kedepannya ucap Agus Ketua Pengadilan Negeri Baturaja Halida Rahardhini SH MHum mengucapkan terimakasih kepada pejabat lama yang telah memberikan pemikiran dan tenaganya sehingga Pengadilan Negeri Baturaja tidak terdapat permasalahan yang berarti serta mengucapkan selamat atas promosi menjadi Ketua Pengadilan Negeri Suka Dana Lampung Timur semoga sukses ditempat kerja yang baru Ucapan terima kasih kepada Plh Bupati OKU atas penerimaan melalui acara pisah sambut Harapan kedepan kiranya kehadiran dapat diterima dan dapat menjalin kerjasama yang baik bersama Forkopimda OKU untuk mencapai suatu keberhasilan sesuai dengan motto Kabupaten OKU yaitu Sebimbing Sekundang ucap Halida Plh Bupati OKU Drs H Edward Candra MH dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada Ketua Pengadilan Negeri Baturaja beserta keluarga semoga dapat menjalankan tugas dengan sebaik baiknya serta mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya kepada pejabat lama Agus Safuan Amijaya SH MH yang telah melaksanakan tugas selama di OKU dan dipromosikan sebagai Ketua Pengadilan Negeri Suka Dana Lampung Timur dan semoga sukses ditempat kerja yang baru Saya yakin dengan serah terima jabatan yang telah dilaksanakan dan melalui ramah tamah pada malam hari ini maka jajaran Pengadilan Negeri Baturaja akan tetap meneruskan sistem kerja dan koordinasi eksternal satuan kerja yang dinilai telah optimal dan berupaya terus memperbaiki layanan publik yang memang perlu dibenahi ucap Edward Acara pisah sambut diakhiri dengan pemberian ucapan selamat kepada Ketua Pengadilan Negeri lama dan baru Hadir dalam acara ini Ketua DPRD OKU beseta istri Dandim 0403 OKU beserta istri Kapolres OKU beserta istri Kajari OKU beserta istri Sekda OKU beserta istri KPUD OKU Bawaslu OKU Ketua MUI OKU Plt Asisten 2 Setda OKU OPD Kabag Camat Lurah dan Kades dalam Kota Baturaja Dansub Denpom Baturaja BUMN BUMD Perbankan Tokoh Agama Tokoh Masyarakat Tokoh Pemuda Jajaran Pengadilan Negeri Baturaja serta undangan Lainnya rel

Tags :
Kategori :

Terkait