Daftar 7 Hijab Heaven Lights Paling Laris 2023 yang Wajib Dimiliki
OKES.NEWS, Hijab lokal yang satu ini didirikan oleh kakak beradik bernama Jihan Malik dan Emma Malik. Brand Heaven Lights milik kakak beradik ini terbilang sukses dan terkenal di pasaran. Salah satu produk unggulan dari Heaven Lights adalah Hijab.
Nah, jika ingin mencari item fashion wanita muslim dari Heaven Lights, sebagai rekomendasi berikut ini beberapa hijab Heaven Lights terlaris yang wajib dimiliki. Berikut ulasannya.
Hijab Heaven Lights La Carta Scarf.
Dengan material bahan original twilight voal, menjadikan koleksi hijab ini tidak licin, tidak mudah kusut, dan mudah untuk diatur.
Motif La Carta pada scar ini juga bisa dikenalan untuk mempercantik tampilan saat momen silaturahmi Ramadan atau lebaran. Selain itu, scarf cantik ini juga cocok untuk dipakai untuk sehari-hari.
Hijab Heaven Lights Razana.
Koleksi Heaven Lights ini adalah kolaborasi dengan blibli.com. Menggunakan material voal dan ukuran 120cm x 120m. Razana adalah koleksi printed scarf premium sehingga harganya dibandrol lebih mahal daripada hijab Heaven Lights pada umumnya.
Mengeluarkan kocek sebanyak Rp 185 ribu maka akan mendapatkan hijab cantik dengan motif manis ini. Razana memiliki empat macam warna yang bisa dipilih sesuai selera.
Hijab Heaven Lights Ultrafine Scarf.
Produk hijab dari Heaven Light ini terbuat dari material terbaik anti kusut, anti lecek, tegak namun ringan saat digunakan.
Hijab Paris yang terbuat dari material ultrafine ini bisa digunakan di momen silaturahmi Ramadhan dan hari raya Lebaran bersama keluarga dan teman, juga cocok untuk dipakai sehari-hari dengan gaya fashion muslim terkini 2023.
Hijab Heaven Lights Magnolian.
Hijab Heaven Lights seri Magnolia ini termasuk seri hijab premium dari brand Heaven Lights. Magnolia tersebut dibuat dengan bahan ultrafine, ada pun finishing hijab Magnolia ini yang memakai lasercut. Dengan finishing tersebut maka bisa didapat produk yang benar-benar berkualitas.
Hijab Heaven Lights Voal Laser Cut.