Tapi perlu diingat, adapter pengisian daya dijual terpisah.
Harga dan Ketersediaan
Samsung Galaxy A16 5G dijual di Indonesia dengan harga Rp 3,799 juta untuk varian RAM 8GB dan penyimpanan 256GB. Kabar baiknya, kamu juga dapet travel adapter 25W gratis.
Dengan semua fitur dan spesifikasi yang ditawarkan, Galaxy A16 5G jadi pilihan menarik di kelasnya, menggabungkan harga, kinerja, dan fitur yang oke.
Dengan hadirnya Galaxy A16 5G, Samsung kembali membuktikan komitmennya untuk menghadirkan teknologi terbaru yang bisa dinikmati semua kalangan di Indonesia.