GERD: Penyebab, Dampak, dan Cara Menghindari Kambuhnya

Sabtu 07-12-2024,14:00 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Gus Munir

BACA JUGA:Faktor-Faktor yang Perlu Diwaspadai sebagai Pemicu Penyakit Asma

Makan makanan rendah lemak dan hindari yang pedas.

Batasi konsumsi kopi dan coklat.

Jangan makan buah asam saat perut kosong.

Setelah makan, jangan langsung tidur atau berbaring. Lakukan aktivitas ringan dulu supaya makanan nggak naik lagi ke kerongkongan.

Makan pelan-pelan dan pilih makanan yang gampang dicerna.

Dengan menjaga pola makan yang sehat dan mengelola stres dengan baik, gejala GERD bisa diminimalkan. Tapi, kalau GERD-nya disebabkan oleh faktor psikis, penting banget untuk mengelola stres dengan baik agar bisa sembuh.

 

Kategori :