Penyesuaian Tarif Dikritik, Perumda Tirta Raja OKU: Semua telah melalui prosedur yang sah!

Kamis 13-03-2025,22:00 WIB
Editor : Aris Munandar

"Kami menolak kenaikan tarif 100 persen dan meminta kepada direktur PDAM Tirta Raja untuk meningkatkan kualitas pengelolaan air disalurkan kepada konsumen," ujar salah seorang perwakilan massa tersebut. 

Menanggapi kritik yang menyebut keputusan ini tidak transparan, Billy menegaskan bahwa Perumda Tirta Raja memiliki kapabilitas dan kompetensi dalam pengelolaan perusahaan.

"Kami memiliki Satuan Pengawas Intern (SPI), Departemen Good Corporate Governance (GCG), Risk Management, dan Anti-Fraud untuk memastikan tata kelola perusahaan yang transparan dan terpercaya," jelasnya.*

Kategori :