Yohana Yuda Yanti Abusama Resmi Dikukuhkan sebagai Bunda Literasi OKU Selatan

Kamis 13-11-2025,07:00 WIB
Reporter : HOS
Editor : Gus Munir

“Kami akan terus berkolaborasi dengan seluruh elemen masyarakat, agar literasi tidak hanya menjadi kegiatan seremonial, tetapi benar-benar menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari warga OKU Selatan,” tuturnya.

Sebagai tambahan kebanggaan, stand literasi Kabupaten OKU Selatan berhasil meraih predikat Juara Favorit dalam pameran Festival Literasi yang mengusung tema “Lestarikan dan Pacu Minat Bakat Literasi di Sumsel.”

Kategori :