Yus Yunus, Pedangdut yang Meninggal Karena Serangan Jantung

Yus Yunus, Pedangdut yang Meninggal Karena Serangan Jantung

OKES SUMEKS CO JAKARTA Pedangdut Yus Yunus dikabarkan meninggal dunia pada Jumat 25 2 dini hari akibat serangan jantung Aktif di industri musik sejak 1991 Yus Yunus dikenal dengan beberapa lagu dangdut yang menggunakan bahasa Madura Pria kelahiran Sumenep 19 September 1962 itu sudah merilis sejumlah album selama meniti karier di industri musik dangdut Tanah Air Adapun album album tersebut yakni Sapu Tangan Merah 1991 Gadis Malaysia 1991 Mangkade 1993 Arjun 1994 Gadis Pendayung 1994 Angkat Topi 1996 Kemudian Terang Kembali 1997 Ya Dana Dana 1997 Luka Yang Kubawa 1997 Senyummu adalah Tangisanku 1999 dan Pencemaran Cinta 2000 Selain itu dilansir jpnn com Yus Yunus juga pernah merilis album duet bersama pedangdut lain Di antaranya Supir Taxi dan Gadis Desa duet bersama Iis Dahlia 1992 Cinta Dibalas Cinta duet bersama Murni Chania 1995 dan Dendang Perdamaian Indonesiaku duet bersama Mega Wahyudi 2003 Terbaru Yus Yunus meluncurkan single berjudul Zaina 2020 Di antaranya Supir Taxi dan Gadis Desa duet bersama Iis Dahlia 1992 Cinta Dibalas Cinta duet bersama Murni Chania 1995 dan Dendang Perdamaian Indonesiaku duet bersama Mega Wahyudi 2003 Terbaru Yus Yunus meluncurkan single berjudul Zaina 2020 Yus Yunus telah menghembuskan napas terakhirnya di usia 59 tahun Rencananya jenazah Yus Yunus bakal dimakamkan pada Jumat siang ini Penyanyi sekaligus rekan duetnya Iis Dahlia terlihat sempat tidak percaya saat seniornya Elvy Sukaesih menyampaikan kabar duka tersebut Umi ini beneran Aku enggak denger Mas Yunus sakit Ya Allah tulis Iis Dahlia di kolom komenter unggahan Elvy Sukaesih di Instagram yang mengabarkan Yus Yunus meninggal dunia Wanita yang dijuluki Ratu Dangdut itu menjawab pertanyaan Iis Dahlia Iya bener Is jawab Elvy singkat Iis Dahlia pernah berduet dengan Yus Yunus dan mengeluarkan album bersama pada 1992 yang berjudul Supir Taxi dan Gadis Desa mcr7 jpnn

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: