Jangan Sampai Lewat, Gerhana Bulan Total di OKU Terjadi Saat Magrib

Jangan Sampai Lewat, Gerhana Bulan Total di OKU Terjadi Saat Magrib

Foto: Ist.--

Dibandingkan dengan waktu yang ditempuh bulan agar konfigurasinya dengan bumi dan matahari membentuks atu garis lurus.

Oleh sebab itu, bulan tidak selalu berada di bidang ekliptika ketika purnama berlangsung.

Gerhana Bulan Total kali ini terjadi dengan durasi total selama 1 jam, 24 menit, 58 detik dan durasi umbral (sebagian + total) selama 3 jam, 39 menit, 50 detik.

Puncak Gerhana Bulan Total dapat disaksikan mulai pukul 18.00 WIB, 19.00 WITA, 20.00 WIT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.disway.id