Kerap Kecelakaan di Jalan Longsor

--
PENGANDONAN – Jalan longsor di Desa Gunung Meraksa Kecamatan Pengandonan ditinjau Polsek
Pengandonan pasca terdampak hujan beberapa hari lalu.
Hal ini menyebabkan lalulintas kendaraan macet.
Kapolres OKU AKBP Danu Agus Purnomo melalui Kasi Humas Polres OKU AKP Syafaruddin
mengatakan sebagai upaya melancarkan laju kendaraan pihaknya melalui petugas Polsek
Pengandonan rutin melaksanakan pengaturan lalu lintas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: