Cuaca 6 Maret 2023 Linggau Cerah, Waspada Pagaralam dan OKU Timur Hujan Petir
Foto : Mustofa-okes.co.id / Waspada cuaca kerap berubah yang berdampak pada lingkungan penduduk. --
OKES.CO.ID – Cuaca di wilayah Provinsi Sumatera Selatan pada 6 Maret 2023 didominasi berawan. Dilansir dari laman BMKG wilayah Provinsi Sumatera Selatan, dari 17 kabupaten/kota, hanya Kota Lubuk Linggau yang cerah berawan.
Kondisi cuaca itu terjadi sepanjang siang hingga dini hari. Kendati cuaca didominasi berawan, namun ada beberapa wilayah yang masih terjadi hujan petir. Yakni di Kecamatan OKU Timur di Kota Martapura serta Kabupaten Pagaralam.
Hujan petir, berdasarkan data BMKD di dua kabupaten tersebut terjadi pada siang hari. Namun untuk malam hingga dini hari didominasi berawan.
Berikut daftar lengkap cuaca 6 Maret 2023.
Baturaja
Siang : Hujan Sedang
Malam : Berawan
Dini Hari : Hujan Ringan
BACA JUGA:Semen Baturaja Ajak Masyarakat Jalan Sehat Bersama BUMN di OKU
Indralaya
Siang : Berawan
Malam : Hujan Sedang
Dini hari : Berawan
Kayu Agung
Siang : Berawan
Malam : Hujan Ringan
Dini hari : Hujan Ringan
BACA JUGA:Persiapan Porprov Lahat, FAJI OKU Rekrut Atlet Arung
Lahat
Siang : Hujan Ringan
Malam dan din hari : Berawan
Lubuk Linggau
Siang : Cerah Berawan
Malam : Berawan
Dini hari : Kabut
Martapura
Siang : Hujan Petir
Malam : Berawan
Dini hari : Berawan
BACA JUGA:Hore Lubang Di Tikungan Jembatan Ogan III Diperbaiki
Muaradua
Siang : Hujan Sedang
Malam : Berawan
Dini hari : Berawan
Muara Enim
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan
Dini hari : Berawan
Muara Rumpit
Siang : Berawan
Malam : Hujan Sedang
Dini hari : Berawan
BACA JUGA:Awas ! Google dan Facebook Bakal Cabut dari Indonesia
Musirawas
Siang : Hujan Sedang
Malam : Hujan Ringan
Dini hari : Berawan
Pagar Alam
Siang : Hujan Petir
Malam dan dini hari : Berawan
Palembang
Siang dan dini hari : Berawan
Malam : Hujan Ringan
Pangkalan Balai
Siang : Berawan
Malam : Berawan
Dini hari : Berawan
Prabumulih
Siang dan malam : Hujan Ringan Hujan Ringan
Dini hari : Berawan
Sekayu
Siang dan Dini hari : Berawan
Malam : hujan Ringan
Talang Ubi
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan Tebal
Dini hari : Berawan
Tebing Tinggi
Siang : Hujan Sedang
Malam dan dini hari : Berawan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: