Bank Mandiri Tawarkan Lima Jenis KUR 2023 Bisa Cair Rp500 Juta Berlaku Pengusaha kecil dan mikro
ilustrasi-foto ist-
3. Calon Debitur tidak memiliki kredit.
4. Tidak masuk Daftar Hitam Nasional Penarik Cek atau Bilyet Giro Kosong.
Syarat Pengajuan Dokumen KUR Bank Mandiri:
1. Memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU) Mikro dan Kecil yang diterbitkan oleh RT/RW, kelurahan/desa, atau pejabat yang berwenang dan/atau surat keterangan yang dipersamakan lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
BACA JUGA:Catat Poin Terbaru Ikut Program KUR di BRI tahun 2023, Berikut Syaratnya
2. Lampirkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) atau kartu identitas berupa e-KTP.
3. Siapkan NPWP untuk pinjaman dengan limit di atas Rp50 Juta.
4. Fotokopi Kartu Keluarga (KK).
5. Fotokopi Surat Akta Nikah atau Cerai khusus untuk calon debitur yang sudah menikah.
6. Kepesertaan BPJS-TK khusus KUR Kecil dan KUR Khusus dengan plafon di atas Rp100 juta.
Cara Pengajuan KUR Bank Mandiri
1. Pergi ke kantor Bank Mandiri sambil membawa dokumen lengkap sesuai kategori.
2. Ambil nomor antrean untuk menyampaikan permohonan kepada CS (customer service).
3. Isi form yang diberikan petugas bank dan lakukan proses wawancara.
BACA JUGA:Halo Kawan-kawan Ini ada 4 Tips Ampuh untuk Menambah Saldo Tabungan Emas Anda
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: