Vivo Siap Luncurkan Seri V40 Tipe Terkencang Seri V Untuk Saat Ini!
--Vivo
Untuk urusan daya, Vivo menyematkan baterai berkapasitas 5500 mAh yang didukung teknologi pengisian cepat 80W. Meskipun kapasitas besar, namun baterai ini ringan dan tipis.
BACA JUGA:Kupas Tuntas Oppo A3 Energy Edition Smartphone Terbaru yang Tahan Banting dan Baterai Awet
Jika dibandingkan dengan pendahulunya, Vivo V30 Pro, seri V40 ini menunjukkan peningkatan yang banyak di berbagai aspek. Mulai dari layar yang lebih responsif dengan refresh rate 144 Hz (dibandingkan 120 Hz pada V30 Pro), prosesor yang lebih powerful (Dimensity 9300 vs Snapdragon 7 Gen 3), hingga konfigurasi kamera yang lebih gahar.
Meski demikian, pihak Vivo Indonesia belum memberikan konfirmasi resmi terkait kehadiran Vivo V40 Series di Tanah Air.
Kita nantikan saja kabar selanjutnya dari Vivo terkait kehadiran seri ini di pasar Indonesia. (gus)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: