Belum Berhasil di Olimpiade, Dua Perenang Indonesia Terpaksa Pulang Lebih Awal
Joe Aditya (merah) saat bertanding di Olimpiade Paris 2024.-(Foto: NOC Indonesia/naif/Canon Indonesia)-(Foto: NOC Indonesia/naif/Canon Indonesia)
Sebagai Chef de Mission Tim Indonesia sekaligus Ketua Umum PB Akuatik Indonesia, Anindya Bakrie memastikan bahwa kedua perenang tersebut tidak berjuang sendirian.
BACA JUGA:Kalahkan Mantan Juara Dunia, Gregoria Mariska Tunjung Melaju ke Semifinal Olimpiade
BACA JUGA:BYD M6 2024, Mobil Keluarga Terbaik Harga Nambah dikit dari Veloz
Azzahra menjelaskan langsung mendampingi mereka dari pinggir lapangan.
Anindya Bakrie menilai bahwa pencapaian Joe dan Azzahra menjadi modal berharga untuk event-event mendatang serta Olimpiade Los Angeles 2028.
"Joe finis ketiga di heat dari 10 perenang, dan Azzahra finis pertama di heatnya. Kami mengucapkan terima kasih kepada Joe dan Azzahra atas usaha mereka, dan semoga ini menjadi bekal untuk kompetisi mendatang dan Olimpiade selanjutnya," pungkas Anindya Bakrie. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: