Flu Babi (H1N1): Penyakit Menular yang Pernah Jadi Wabah, Ini Fakta dan Cara Mencegahnya

Flu Babi (H1N1): Penyakit Menular yang Pernah Jadi Wabah, Ini Fakta dan Cara Mencegahnya

Ilustrasi Flu Babi -istock-

OKES.NEWS- Flu babi merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan yang pernah menimbulkan wabah di berbagai negara dan memerlukan penanganan serius dari otoritas kesehatan. Penyakit ini disebabkan oleh virus influenza tipe A subtipe H1N1 yang muncul pada tahun 2009.

Meski disebut flu babi karena virusnya memiliki kemiripan dengan virus influenza yang menyerang babi, penularannya pada manusia tidak harus melalui kontak dengan hewan tersebut. Virus ini bisa menyebar langsung dari manusia ke manusia, bahkan pada orang yang tampak sehat.

Gejala Flu Babi yang Perlu Diwaspadai

Keluhan yang muncul akibat flu babi umumnya mirip dengan flu biasa, antara lain:

Tenggorokan terasa sakit atau perih

Batuk kering

Demam tinggi yang muncul mendadak, biasanya di atas 38°C

Mata merah dan berair

Hidung tersumbat atau pilek berat

Sakit kepala

Tubuh terasa lelah dan lemas

Diare

Pada kondisi tertentu, infeksi ini bisa berkembang menjadi lebih serius dan menimbulkan komplikasi seperti:

BACA JUGA:Jangan Anggap Flu Biasa! Kenali Gejala Awal dan Tanda Bahaya Demam Berdarah

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: