Buaruan Daftar, Ini Syarat Ikut Pemilihan Putri Sumsel

Rabu 15-09-2021,11:19 WIB

PALEMBANG Kabar baik bagi remaja putri yang suka mengikuti kontes kecantikan Yayasan Puteri Sumsel membuka pendaftaran bagi remaja putri yang akan mengikuti ajang tersebut Ketua Yayasan Puteri Sumsel RA Silvia Dina K SE mengatakan bahwa pendafaran calon Puteri Sumsel sudah dibuka sejak Juli dan akan ditutup pada 21 September mendatang Persyaratannya lulusan sekolah menengah atas sederajat atau mahasiswa yang memiliki tinggi badan minimal 170 cm berat badan proporsional bisa berkomunikasi dengan Bahasa Inggris berusia 17 25 tahun Calon Puteri Sumsel harus datang langsung ke Yayasan Puteri Sumsel di Jl Angkatan 45 Pendafaran gratis kata Silvia Dina Rabu 15 9 Sejauh ini sambung Silvia sudah 17 calon Puteri Sumsel yang mendaftar Setelah pendaftaran ditutup panitia akan melakukan seleksi kepada peserta Yakni wawancara unjuk bakat dan tes kemampuan lainnya Yang kita kedepankan calon Puteri Sumsel harus memiliki 3B Beauty Brain dan Behaviour Informasi lebih lengkap peserta dapat mengakses official Instagram officialputeriindonesiasumsel Semua info bisa didapatkan di akun instagram tersebut jelasnya Masih kata Silvia seleksi terhadap calon Puteri Sumsel akan dilakukan pada 29 September mendatang Pemenang akan mewakili Sumsel pada ajang pemilihan Puteri Indonesia 2021 pungkasnya dom

Tags :
Kategori :

Terkait