Bursa Kerja Diserbu Ribuan Pelamar di OKU
BATURAJA, OKES.NEWS – Bursa kerja atau job fair yang digelar di Taman Kota Baturaja dan halaman DPRD OKU diserbu pelamar. Para pencari kerja berduyun-duyun memadati stand perusahaan yang ikut serta pada acara yang digelar mulai 23 - 25 Juni 2023 tersebut. “Mumpung ada lowongan kerja coba-coba melamar. Siapa tahu ada rezekinya dan diterima kerja,” kata salahsatu pelamar kerja, Edi. BACA JUGA:Tiga Sumur Warga Pali Tercemar Minyak Pertalite, Pertamina Bikin Pernyataan Job fair sendiri digelar Pemkab OKU menggandeng Bursa Kerja Khusus (BKK) Provinsi Sumsel. Ditargetkan, ada 500 pekerja terserap pada event tersebut. Beberapa perusahaan turut serta pada event job fair tersebut. Seperti perusahaan yang bergerak dibidang perhotelan. Macam Hotel BIL dan Hotel The Zuri. BACA JUGA:Sikap Pesimisme Ternyata Berguna Ketahui 3 Waktu yang Tepat untuk bersikap dalam Menghadapi Situasi Selain itu juga tampak perusahaan yang bergerak dalam bidang perbankan, elektronik dan pertokoan mengisi stand job fair BKK OKU Raya. "Semua kantor atau perusahaan semua bergerak di OKU, Jumlah pelamar mencapai 1724 Orang, " ungkap Plt Kepala Disnaker OKU, Helmi Purnomo. BACA JUGA:Bursa Kerja Diserbu Ribuan Pelamar di OKU Sementara itu, Berkat Yakin selaku ketua pelaksana mengatakan bursa job fair menyerap segala jurusan. Bahkan kriteria tingkat pendidikan dimulai dari SMA/SMK, Diploma 1, 2, 3 dan Strata 1. "Peluangnya besar dimulai dari SMA hingga sarjana. Untuk pelakasaannya selama tiga hari sejak pertama digelarnya job fair di seputaran Taman Kota dan gedung DPRD," pungkasnya.(r15)Bursa Kerja Diserbu Ribuan Pelamar di OKU, ini yang paling banyak dilamar
Minggu 25-06-2023,13:24 WIB
Reporter : Aris Munandar
Editor : Gus Munir
Kategori :
Terkait
Sabtu 19-04-2025,20:35 WIB
Kelangkaan BBM di OKU Akibat Pengiriman Terlambat
Jumat 18-04-2025,07:00 WIB
Seleksi Paskibraka Dibuka, Kesbangpol OKU Gelar Rapat Koordinasi
Kamis 17-04-2025,20:37 WIB
Letkol Arh Yusuf Winarno Resmi Jabat Dandim 0403/OKU
Kamis 17-04-2025,07:00 WIB
Koper untuk 254 CJH OKU Dibagikan
Rabu 16-04-2025,20:18 WIB
OKU Targetkan ZNT Rampung tahun 2026
Terpopuler
Sabtu 19-04-2025,02:03 WIB
Batu Akik Bergambar Asal Baturaja Jadi Incaran Kolektor, Ini Daya Tarik dan Ciri Khasnya!
Sabtu 19-04-2025,09:00 WIB
Naura Remaja OKU Timur Wakili Indonesia di Bangkok Kids International Fashion Week 2025
Sabtu 19-04-2025,13:00 WIB
CMF Phone 2 Pro Siap Meluncur, Bawa Kamera Telefoto Pertama di Kelasnya
Sabtu 19-04-2025,17:00 WIB
Mario Kart World Resmi Open World, Siap Rilis di Nintendo Switch 2!
Sabtu 19-04-2025,20:35 WIB
Kelangkaan BBM di OKU Akibat Pengiriman Terlambat
Terkini
Sabtu 19-04-2025,20:35 WIB
Kelangkaan BBM di OKU Akibat Pengiriman Terlambat
Sabtu 19-04-2025,17:00 WIB
Mario Kart World Resmi Open World, Siap Rilis di Nintendo Switch 2!
Sabtu 19-04-2025,16:00 WIB
Porsche 911 GT3 Tembus Rekor Nürburgring, Mobil Manual Masih Bertenaga!
Sabtu 19-04-2025,15:00 WIB
Nike dan Hyperice Rilis Hyperboot, Sepatu Canggih Buat Pemanasan dan Pemulihan Atlet
Sabtu 19-04-2025,14:00 WIB