Bahkan, Usman sangat mengapresiasi karena Pemkab OKU Timur dan Bupati telah percaya memberikan amanah untuk PWI melakukan kurban.
BACA JUGA:Daging Kurban Untuk Dimasak Diterima Panitia, Begini Penjelasan UAS
Usman berharap, adanya bantuan satu ekor sapi kurban ini selain bisa bermanfaat bagi rekan-rekan wartawan, juga untuk masyarakat sekitar.
"Alhamdulillah berkat bantuan pak Bupati, tahun ini PWI OKU Timur bisa berkurban 1 ekor sapi. Untuk itu kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya," ungkap Usman. (clau)