Spesifikasi Audio Earbud Technica ATH-TWX7 Luncurkan TWS Redam kebisingan Presisi Tinggi

Selasa 09-04-2024,02:53 WIB
Reporter : Dedi
Editor : Aris Munandar

ATH-TWX7 juga menawarkan beberapa fitur menarik seperti koneksi multi-perangkat, memungkinkan Anda untuk terhubung ke dua perangkat secara bersamaan, dan aplikasi untuk personalisasi. 

BACA JUGA:Itel RS4 Siap Meluncur, Begini Spesifikasi dan Bocoran Harga dari Smartphone ini

Melalui aplikasi “ Connect ” khusus, pengguna dapat menyesuaikan berbagai pengaturan sesuai dengan preferensi mereka, termasuk preset gaya audio, penyesuaian equalizer, dan bahkan fungsi timer pribadi. 

Earphone juga tahan air IPX4, membuatnya cocok untuk latihan atau hujan ringan.

Harga untuk Earphone /Earbud ini dibanderol diharga  $ 176 atau setara Rp 2.794.897.

Kategori :