Rekomendasi Terbaru 6 Parfum Wanita yang Wanginya Elegan di Tahun 2024

Minggu 09-06-2024,14:36 WIB
Reporter : Bagus
Editor : Gus Munir

Parfum Evangeline dengan pilihan wangi Sakura ini memiliki wangi yang mewah.

Evangeline Sakura hadir dengan banderol harga yang terjangkau yaitu Rp 28.000 dengan isi 100ml dan merupakan jenis parfum Eau De Parfum.

Wanginya dapat di deskripsikan dengan wangi yang segar dari black sakura.

3. ZARA ORCHID

Parfum yang memiliki wangi mewah satu ini berasal dari brand terkenal ZARA dengan pilihan aroma ORCHID.

ZARA ORCHID merupakan parfum dengan jenis Eau De Parfum yang berisi 180ml dan dibanderol dengan harga Rp 429.900.

Parfum ZARA ORCHID hadir dengan perpaduan aroma seperti berbagai aroma bunga segar dan kristalin mawar dan bakung lembah. Serta nuansa buahan persik dan apel tercampur di latar belakang dengan nada musk, kayu, dan amber.

4.  LILITH AND EVE Daisy

LILITH AND EVE Daisy parfum ini merupakan parfum yang terinspirasi dari Marc Jacobs Daisy.

Parfum LILITH AND EVE Daisy hadir dengan jenis Eau De Parfum dan memiliki ketahanan aroma selama 4 sampai 5 jam.

Parfum ini dibanderol dengan harga Rp 77.000 pada toko online.

Untuk aromanya, LILITH AND EVE Daisy hadir dengan perpaduan wangi antara Top Notes dengan Strawberry, Violet Leaf dan Ruby Red Grapefruit dan Heart Notes dengan Gardenia, Violet Petals dan Jasmine serta Base Notes dengan Musk, White Woods dan Vanilla.

5. Andinskin Brisia

Kategori :