Udang Balado Pedas, Menu Berbuka Lezat yang Bikin Ketagihan

Sabtu 22-03-2025,14:00 WIB
Reporter : Gus Munir
Editor : Dedi

1 sdm saus tomat

4 lembar daun jeruk

BACA JUGA:Oppo Rilis F29 dan F29 Pro di India: Tangguh, Baterai Awet, dan Performa Ngebut

Cara Membuat:

- Bersihkan udang, belah bagian punggungnya, lalu goreng sebentar dalam minyak panas.

- Rebus cabai, bawang merah, dan bawang putih hingga layu, lalu haluskan dengan blender.

- Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum. Tambahkan daun jeruk, garam, gula, dan penyedap rasa.

- Masukkan udang ke dalam tumisan, aduk rata, lalu tambahkan sedikit air. Masak hingga bumbu meresap dan air menyusut.

- Setelah matang, angkat dan sajikan Udang Balado Pedas sebagai menu berbuka yang menggugah selera.

Hidangan ini siap dinikmati bersama keluarga sebagai pelengkap momen berbuka yang lebih istimewa. Selamat mencoba!. (*)

 

Kategori :