Mata Panda Secara Cepat Lenyap Cuma Gunakan 6 Bahan Rumahan, Tanpa Ribet dan Kecewa!

Mata Panda Secara Cepat Lenyap Cuma Gunakan 6 Bahan Rumahan, Tanpa Ribet dan Kecewa!

Mata panda dan cara mengatasinya-foto ist-

Kamu dapat menerapkan cara mengurangi mata panda secara alami ini di rumah, apalagi timun cukup mudah untuk didapatkan.

Kandungan aktif dan suhu dingin timun akan membantu mengurangi lingkaran hitam sekaligus melembabkan kulit sekitar mata.

BACA JUGA:Murah Banget! Samsung Galaxy M02 Turun harga Terbaru jadi 1 jutaan!

2. Kantung Teh

Setelah menyeduh teh, sebaiknya kantungnya jangan dibuang ya. 

Cara menghilangkan mata panda dengan teh, kamu bisa mengompres kantong teh yang ditempelkan di bawah mata.

Teh mengandung kafein dan antioksidan yang dapat membantu merangsang sirkulasi darah.

Mengecilkan pembuluh darah serta mengurangi retensi cairan di bawah kulit mata.

Cara menghilangkan mata panda satu ini dilakukan dengan merendam dua kantong teh hitam atau teh hijau dalam air panas selama kurang lebih 5 menit.

Tiriskan sebentar dan masukkan ke dalam kulkas selama 15 menit.

Setelah dingin, letakkan kantung teh yang dingin di kelopak mata kamu yang tertutup dan tunggu selama 10 menit.

3. Tomat

Masker tomat bekerja sebagai pencerah sehingga dapat mencerahkan kulit terutama pada area bawah mata.

Kamu bisa mencampurkan lidah buaya yang mengandung antioksidan dan anti inflamasi agar kulit kembali segar.

Campurkan 1 sendok makan sari tomat dan beberapa tetes gel lidah buaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: