Resep Kue Lapis Warna-warni, Makanan Tradisional yang Menggugah Selera
Kue lapis makanan tradisional Indonesia yang miliki rasa lezat menggugah selera. (Foto: Instagram @dewiemodesto)--
OKES.NEWS - Kue Lapis merupakan makanan tradisional dengan lapisan warna-warni yang menggugah selera.
Kue ini sering ditemukan di pasar tradisional dan toko jajanan.
Berasal dari Tiongkok, kue lapis dikenal dengan tekstur lembut dan kenyalnya.
Berikut resep kue lapis:
BACA JUGA:Vivo Luncurkan Dua Smartphone Terbaru V40 dan V40 Pro dengan Spesifikasi Tinggi dan Kamera ZEISS
BACA JUGA:Manfaat Kunyit Bagi Kesehatan Tubuh
Bahan-bahan:
1 gelas tepung beras, ½ gelas tepung tapioka, ½ sendok teh vanili, ½ sendok teh garam, Pasta pandan, 1 gelas santan kental, ½ gelas gula pasir, 1 gelas air matang, 2 lembar daun pandan.
Cara Membuat:
Rebus santan bersama daun pandan hingga mendidih, kemudian matikan api.
Campurkan tepung beras, tepung tapioka, garam, vanili, gula pasir, dan air. Aduk rata.
Masukkan santan ke dalam campuran tepung, aduk hingga tidak menggumpal.
Panaskan kukusan dan lapisi penutupnya dengan kain atau lap bersih.
Bagi adonan menjadi dua bagian: satu bagian putih dan satu bagian dengan pasta pandan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: