Manfaat Kunyit Bagi Kesehatan Tubuh
Air kunyit miliki banyak manfaat untuk kesehatan. (Foto: freepik))--
OKES.NEWS - Kunyit tidak hanya berfungsi sebagai bumbu masakan, tetapi juga memiliki berbagai manfaat kesehatan.
Salah satu cara untuk memanfaatkan kunyit sebagai obat herbal adalah dengan merebus irisan kunyit dalam air dan meminumnya.
Berikut adalah beberapa manfaat air kunyit dalam meningkatkan kualitas tidur:
1. Meningkatkan Relaksasi
Kunyit mengandung kurkumin, senyawa yang dikenal memiliki efek positif bagi kesehatan.
Kurkumin dapat meningkatkan suasana hati dan relaksasi dengan merangsang produksi hormon relaksasi seperti noradrenalin, serotonin, dan dopamin.
Peningkatan kadar hormon-hormon ini dapat membuat tubuh merasa lebih nyaman dan rileks, sehingga mendukung tidur yang lebih nyenyak.
BACA JUGA:10 Manfaat Daun Alpukat untuk Kesehatan
BACA JUGA:Jangan Lakukan Kebiasaan Ini Jika Ginjalmu Tak Mau Rusak
2. Menurunkan Stres
Dengan meningkatnya hormon bahagia, stres dapat berkurang. Stres sering kali memengaruhi kualitas tidur.
Kombinasi dari efek relaksasi dan penurunan stres membuat air kunyit dipercaya dapat membantu meningkatkan kualitas tidur.
3. Mencegah Gangguan Pencernaan
Gangguan pencernaan yang terjadi di malam hari bisa mengganggu kenyamanan tidur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: