Vaksinator Jemput Bola Hingga Pelosok Desa

Vaksinator Jemput Bola Hingga Pelosok Desa

OKES CO ID OKU Pemberian vaksinasi untuk percepatan pencegahan virus covid 19 terus dilakukan petugas kesehatan dengan berbagai segala Seperti di Kecamatan Lubuk Raja Kabupaten OKU warga yang sudah divaksin baru mencapai 64 90 persen Hingga akhir tahun 2021 kita menargetkan 70 persen warga Kecamatan Lubuk Raja sudah divaksin ucap Kepala UPTD Puskesmas Lubuk Raja dr Dwi Fenty Atri 14 12 Ditambahkan Fenty dirinya optimis target tersebut bakal tercapai Dari 22 883 jiwa warga Kecamatan Lubuk Raja wajib vaksin 14 830 warga telah divaksin ungkap Fenty Untuk itu lanjut Fenty program vaksinasi bagi warga Kecamatan Lubuk Raja pihaknya tidak mengundang masyarakat ke kantor desa melainkan vaksinator yang mendatangi warga tersebut Pemberian vaksin tidak lagi dilakukan di kantor desa karena sulit mengumpulkan warga Jadi agar warga bisa menerima vaksin petugas kesehatan akan menjemput bola petugas vaksinasi akan datang ke pelosok pelosok dusun di setiap desa beber Fenty Dikatakan Fenty hal ini dilakukan agar masyarakat yang enggan datang ke Kantor Desa ataupun ke Puskesmas untuk divaksin langsung diberikan vaksin ditempat Harapannya semua masyarakat di Kecamatan dapat menerima vaksin pungkasnya sig

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: