Panglima TNI Tegaskan Tiga Isu Utama Situasi Nasional Saat ini, Salah Satunya KKB

Panglima TNI Tegaskan Tiga Isu Utama Situasi Nasional Saat ini, Salah Satunya KKB

Panglima TNI Jenderal Subiyanto menegaskan pentingnya kesiapan pasukan jelang Pemilu 2024--

Diketahui, satu prajurit dari Batalyon Infanteri Para Raider 330/Tri Dharma, (Yonif 330/TD) yang sedang bertugas pengamanan di Kantor Bupati Intan Jaya tertembak saat kontak tembak TPNPB. 

BACA JUGA:Brutal di Saat Natal, KKB Serang 2 Prajurit TNI dan Kondisinya Memprihatinkan

TPNPB adalah Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka.

Akibatnya, Praka Nur Fajar Fadli mengalami luka tembak dan kini sudah dievakuasi ke Timika.

Kontak tembak terjadi sekitar pukul 11.43 WIT saat anggota TNI-Polri yang sedang melakukan pengamanan di kantor Bupati Intan Jaya di Sugapa saat rakor Forkopimda.

 Korban sudah dievakuasi ke Timika dengan menggunakan helikopter dan juga sempat ditangani tim medis di Puskesmas Sugapa (*)

BACA JUGA:8.575 Anggota KPPS OKU Dilantik, Ini Peran dan Tugasnya di Pemilu 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: