Tips Atasi Rambut Kusut dan Rontok

Ilustrasi rambut rontok. (Foto: Getty Images/iStockphoto)--
5. Penggunaan Alat Panas yang Berlebihan
Hair dryer, catok, atau alat styling panas lainnya yang digunakan terlalu sering dapat menyebabkan kerusakan pada rambut.
BACA JUGA:Huawei Mate XT Ultimate Ponsel Lipat Tiga yang Harganya Bikin Melongo!
BACA JUGA:Bentley Flying Spur 2025 Sedan Terbaru dari Bentley
Tips Mengatasi Rambut Kusut dan Rontok
1. Pilih Produk Rambut yang Tepat
Gunakan produk perawatan rambut yang sesuai dengan jenis rambut, serta pilihlah yang mengandung bahan alami tanpa bahan kimia berbahaya.
2. Gunakan Sikat Rambut yang Lembut
Pilih sikat rambut berbulu lembut dari bahan alami, yang dapat mencegah kerusakan pada kutikula rambut dan membantu distribusi minyak alami ke seluruh rambut.
3. Manfaatkan Minyak Alami
Oleskan minyak alami seperti minyak kelapa, minyak argan, atau minyak zaitun untuk menambah kelembaban rambut dan mengurangi kekusutan.
BACA JUGA:Harga Kopi Kembali Melonjak Tembus Rp60 Ribu Per Kilogram
BACA JUGA:Maroon 5 Bakal Gelar Konser di Jakarta
4. Cuci Rambut dengan Air Dingin
Mencuci rambut dengan air dingin membantu menutup kutikula rambut dan menjaga kelembabannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: