Cara Mengatasi dan Mencegah Karang Gigi, Tips Simpel untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Gusi

Ilustrasi mengatasi dan mencegah karang gigi(foto :halodoc)--
Biar karang gigi nggak muncul, kita bisa lakukan perawatan gigi yang rutin di rumah, seperti:
Sikat gigi dua kali sehari pakai pasta gigi berfluoride
Bersihin sela-sela gigi pakai benang gigi sekali sehari
Pakai obat kumur buat bunuh bakteri
Makan makanan sehat dan bergizi
Hindari kebiasaan merokok
Jangan lupa juga untuk cek gigi ke dokter setiap 6 bulan sekali, biar masalah gigi bisa ketahuan lebih awal dan ditangani dengan cepat. Dengan perawatan yang tepat, risiko komplikasi karang gigi bisa diminimalisir. Jaga gigi, jaga senyum!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: