1 buah tomat, potong
1 batang jagung pipil
Saus wijen secukupnya
Cara membuat:
Rebus jagung hingga matang, lalu letakkan dalam mangkuk.
Tambahkan selada, mentimun, tomat, dan wortel.
Siram dengan saus wijen.
Sajikan sebagai menu sahur yang segar dan sehat.
BACA JUGA:Jembatan Gantung Roboh, Dua Sepeda Motor Hanyut
4. Tumis Tahu Tomat Telur
Bahan:
2 butir telur, kocok lepas
2 buah tahu, potong
2 buah tomat, potong
1 siung bawang putih, iris
Daun bawang secukupnya, iris
1 sdm saus tiram