7 Kebiasaan Sederhana untuk Mencegah Pikun Dini dan Menjaga Kesehatan Otak
Ilustrasi olahraga yang bisa mencegah pikun dini. (Foto: klinik pintar.id)--
Tidur yang cukup sangat penting bagi tubuh dan otak. Orang dewasa disarankan untuk tidur antara 7-9 jam setiap malam agar dapat menjaga fokus dan kebugaran tubuh.
BACA JUGA:Bergabung Menjadi AgenBRILink, Pendapatan Pelaku UMKM di Simalungun ini Meningkat
BACA JUGA:Iron dari XPeng, Robot Humanoid Keren yang Bakal Ngerakit Mobil Masa Depan!
6. Menerapkan Pola Makan Sehat
Konsumsi makanan bergizi seperti protein rendah lemak, buah-buahan, sayuran, dan biji-bijian utuh. Hindari konsumsi alkohol berlebihan yang dapat menyebabkan gangguan ingatan dan kebingungan.
7. Mengelola Masalah Kesehatan Kronis
Jika kamu memiliki masalah kesehatan seperti hipertensi, diabetes, depresi, atau obesitas, pastikan untuk mematuhi anjuran dokter.
Pahami juga bagaimana obat-obatan yang dikonsumsi dapat mempengaruhi daya ingat.
Meskipun tidak ada jaminan untuk mencegah sepenuhnya hilangnya ingatan atau demensia, kebiasaan-kebiasaan di atas dapat membantu menjaga daya ingat dan kesehatan otak secara keseluruhan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: