BACA JUGA:Jangan Tertipu Saat Demam Turun! Kenali Fase Kritis Demam Berdarah yang Paling Berbahaya
Air putih
Kaldu hangat
Air kelapa atau minuman elektrolit ringan
Hindari kopi dan alkohol karena bisa memperparah dehidrasi.
4. Istirahat Total
Saat demam, tubuh butuh energi untuk melawan infeksi.
Istirahat di ruangan bersuhu nyaman (sekitar 25–27°C)
Hindari aktivitas berat
Jika mandi, gunakan air hangat suam-suam kuku, bukan air dingin
5. Minum Obat Penurun Panas Jika Perlu
Jika suhu di atas 38°C atau badan terasa sangat tidak nyaman, kamu bisa menggunakan:
Paracetamol
Ibuprofen
Gunakan sesuai dosis dan hindari berlebihan, terutama jika punya masalah lambung, ginjal, atau hati.
6. Waspadai Tanda Bahaya