Truk Batubara Nyaris Terbalik di OKU Terus Bikin Macet
Personel Polsek Semidang Aji Polres Oku melakukan pengaturan lalu lintas tepatnya di jalan lintas tengah Desa Tanjung Kurung Kec. Semidang Aji Kab. Oku. Minggu (22/01/2023) pagi.--Polres OKU
Kasat Lantas Polres Oku Akp Dwi Karti Astuti lengsung medatangi lokasi bersama personil dari Satlantas Polres OKU,untuk melakukan pengaturan lalu lintas dan mengurai kemacetan terhadap kendaraan yang melintas yang sebelumnya sudah mengantri sejak subuh hari dikarenakan adanya kendaraan yang membawa batu bara terperosok.
"Setelah kedatangan Satlantas OKU, dengan mencoba cara ditarik, kini kendaraan batubara tersebut sudah berhasil dievakuasi,"bterang Kasatlantas OKU.
BACA JUGA:Lagi, Kendaraan Pengangkut Batubara Terperosok di Semidang Aji, OKU
BACA JUGA:Pj Bupati OKU
Sementara itu, belakangan ini, Kendaraan batubara memang kerap terlihat melintas di jalan Muara Enim - Baturaja. Tak jarang kendaraan tonase berat itu kerap beriring-iringan di jalan raya lintas tengah sumatera diduga hendak menuju ke arah Lampung. (r15)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: