Fenomena Driver Ojol di Bali, Antara Bekerja dan Sensasi Mesra dengan Penumpang Bule

Fenomena Driver Ojol di Bali, Antara Bekerja dan Sensasi Mesra dengan Penumpang Bule

Fenomena Ojol di Pulau Dewata Bali--

BACA JUGA:Pengakuan Driver Ojol yang Melakukan Pencabulan Penumpang Turis Asal Brasil, Ini Sikap Grab Indonesia

Sementara, tiktoker @OjolMullet dengan bangga menunjukkan betapa pentingnya menguasai bahasa Inggris bagi para driver ojol.

Sehingga saat berkomunikasi dengan penumpang asing lebih nyambung.

"Jadi, bahasa Inggris itu penting ya kawan-kawan," ujarnya.

Namun, tak semua momen tersebut mendapat respons positif. 

Sejumlah netizen merasa beberapa konten tersebut memberi kesan negatif dan memicu kontroversi. 

Seorang akun bernama @yulia memberikan klarifikasi bahwa driver ojol yang diperlihatkan sedang dipeluk oleh seorang wanita adalah suaminya. 

Lantas dibalas dengan emoji meragukan oleh warganet lain.

Namun, respons lain datang dari akun @pundung menyebutkan bahwa driver tersebut kini tidak diperbolehkan pulang oleh istrinya. Wah, wah, wah gara-gara bonceng bule,'' kata netizen lain.

Ada lagi datang dari akun @Bro.ojol yang membagikan pengalamannya mengantar pesanan dari turis ke turis.

Dia menunjukkan pendapatan hariannya yang diperoleh. Banyak bule yang baik, katanya.

Dan banyak turis asing yang memberikan uang lebih tanpa mengharapkan kembalian. Alias tips.

BACA JUGA:Waw!! Lewat Program GrabJian, Grab Beri Diskon Ongkir Sampai Rp35 Ribu, Ini Kode Promonya

Lain laigi cerita Kholilulloh, seorang driver ojek online.

Katanya setiap hari adalah sebuah cerita yang menarik untuk dibagikan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: