Kolesterol Dibutuhkan, Tapi Membahayakan Tubuh, Singkirkan Dengan Delapan Jenis Buah Ini
Foto : Mustofa / Buah jeruk salah satu buah yang mampu menekan kolesterol.--
Tekanan darah tinggi dan kolesterol jahat dapat ditekan dengan viitamin C, kalium dan potasium yang terkandung di dalam belimbing wuluh.
Sedangkan kandungan sapoinin bisa menurunkan kolesterol tubuh.
4. Nanas
Dikutip dari Tribunnews.com, nanas membuat rileks pembuluh darah. Dan ini juga terbukti membuat kolesterol turun.
Kandungan vitamin C dan polifenol terbukti mampu menurunkan kolesterol.
5 Buah pir
Antioksidan buah pir menurunkan kolesterol jahat. Serta peradangan dan tekanan darah tinggi dapat dikurangi dari quercetin yang terkandung di dalamnya.
6. Apel
Serat apel mencegah penumpukan kolesterol pada dinding pembuluh darah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: